Minus 2, Nazila PUTRI Cahyani Menerima Kacamata dari GJB MTsN 2 Solok

Minus 2, Nazila PUTRI Cahyani Menerima Kacamata dari GJB MTsN 2 Solok

Koto Baru, Humas - Gerakan Jumat Berkah (GJB) MTsN 2 Solok diserahkan langsung oleh Kaur TU Hj. Gusminar, SE kepada siswa yang menerima pada Jumat (3/3) di MTsN 2 Solok.

 

 

Kepala Urusan TU Hj. Gusminar, SE menyerahkan langsung GJB MTsN 2 Solok kepada Rohim VIX. G, Aidil VII. B, dan Nazila PUTRI Cahyani VIII.G. Kegiatan Jumat Berkah yang dimotori oleh Dharmawanita Persatuan Kemenag Kabupaten Solok Unit MTsN 2 Solok.

 

Lusiano Fitri Salah satu Tim GJB MtsN 2 Solok menyatakan Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meringankan dan membantu siswa dalam kegiatan pembelajaran di Madrasah.

"alhamdulilah untuk minggu ini ada empat orang yang menerima GJB salah satunya adalah Nazila, yang membutuhkan Kacamata, untuk mulai dari kontrol mata yang dilakukan pada salah satu optik disolok samo

 

 

Gerakan rutin setiap Jumat ini digerakan oleh Dharmawanita terlaksana dengan sukses berkat dukungan seluruh keluarga besar MTsN 2 Solok yang menyisihkan sebagian rezkinya melalui kotak yang disediakan dan sumbangan dari Keluarga Besar MTsN 2 Solok yang dikumpulkan setiap minggunya.

 

 

Alhamdulillah kegiatan rutin ini berjalan dengan lancar dan sukses, semoga kegiatan ini dapat memberikan solusi bagi siswa dan siswi. Kemudian terimakasih kepada pihak-pihak yang telah berkontribusi demi GJB MTsN 2 Solok, ujar Maidison Kepala MTsN 2 Solok. Rahmat I Fendi